Sepertinya balapan besok (25/10) akan menjadi milik Yamaha lagi. pada sesi latihan MotoGP Malaysia di Sirkuit Sepang kemarin (23/10) Lorenzo tampil sebagai yang tercepat. Dia mencatat waktu 2 menit 02,180 detik untuk memecundangi Valentino Rossi.
Tapi pada sesi kualifikasi hari ini, Valentino Rossi berhasil merebut pole position untuk balapan besok dengan catatan waktu 2 menit 0,518.Padahal sesi latihan kemaren Rossi hanya mampu mencatat waktu 2 menit 02,758 detik berada di posisi keempat. Dia kalah oleh pembalap Repsol Honda Dani Pedrosa.
Jika nanti komposisi akhir dari balapan nanti Rossi finish di urutan ke-4 dipastikan menjadi juara dunia. Sebab, pembalap berjuluk The Doctor itu hanya perlu minimal 12 poin lagi atau berada di posisi keempat yang berbuah 13 poin untuk mengalahkan Lorenzo dalam perburuan gelar juara dunia. Saat ini, Rossi memimpin klasemen sementara unggul 38 poin atas rekan setimnya itu dengan balapan tersisa dua seri.
Berikut hasil kualifikasi MotoGP Malaysia 2009
1. Valentino ROSSI Fiat Yamaha Team
2. Jorge LORENZO Fiat Yamaha Team
3. Dani PEDROSA Repsol Honda Team
4. Casey Stoner Ducati Marlboro Team
5. Loris CAPIROSSI Rizla Suzuki
6. Toni ELIAS San Carlo Honda Gresini
7. Nicky HAYDEN Ducati Marlboro Team
8. Randy DE PUNIET LCR Honda
9. Colin EDWARDS Monster Yamaha Tech 3
10. Alex DE ANGELIS San Carlo Honda Gresini
11. Andrea DOVIZIOSO Repsol Honda Team
12. Mika KALLIO Pramac Racing
13. Aleix ESPARGARO Pramac Racing
14. Chris Vermuelen Rizla Suzuki
15. Marco MELANDRI Hayate Racing Team
16. James TOSELAND Monster Yamaha Tech 3
17. Galbor Talmacsi Scot Racing team
24 Oktober 2009
Hasil Kualifikasi MotoGP Sepang Malaysia 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 Komentar:
Posting Komentar